University Education WordPress Theme - Smarty
Berita Terbaru
Kegiatan Pengembangan Produk Kreatif Siswa melalui Workshop dengan IDUKA
Dalam rangka peningkatan kualitas pendidikan vokasi, SMK Negeri 1 Kandeman kembali bekerjasama dengan IDUKA (Industri, Dunia Usaha dan Dunia Kerja) dalam workhsop pengembangan produk kreatif siswa SMK pada Kamis, 26 November 2020.
SMK Negeri 1 Kandeman Mengikuti Lomba Video Pendek peringati Hari Antikorupsi Dunia
SMK Negeri 1 Kandeman menjadi peserta omba Video Pendek peringatan Hari Antikorupsi Dunia tahun 2020.
Uji Sertifikasi Kompetensi Disaksikan IDUKA
SMK Negeri 1 Kandeman mengundang perwakilan IDUKA untuk menyaksikan Uji Sertifikasi Kompetensi.
Google Suite for Education sebagai solusi Pembelajaran Jarak Jauh
Pembelajaran berbasis digital diselenggarakan dengan Google Suite for Education eksklusif untuk siswa dan guru.